Bahasa:

Situs ini dibuat dengan menggunakan data Wikimapia. Wikimapia merupakan konten terbuka proyek peta kolaboratif hasil kontribusi dari para sukarelawan di seluruh dunia. Yang berisi informasi tentang 32484987 tempat dan akan terus bertambah. Pelajari lebih lanjut tentang Wikimapia dan panduan kota.

Kota Batu

​Dengan panorama indah, udaranya yang sejuk serta dikelilingi bukit-bukit, menjadi daya tarik tersendiri bagi kota Batu-Malang jika dibanding kota-kota lain di Indonesia.

Kota ini mempunyai spesifikasi khusus yaitu dikelilingi banyak gunung seperti Gunung Panderman, Gunung Banyak, Gunung Welirang, Gunung Bokong.

Kota yang terletak sekitar 19 km sebelah barat Kota Malang atau sekitar 2 jam dari Kota Surabaya ini memiliki ketinggian antara 680 m sampai 1.700 m di atas permukaan laut dengan suhu berkisar antara 15 sampai dengan 19 derajat celcius.

Kota Batu yang pernah dijuluki "De Kleine Switzerland" atau Swiss Kecil di Pulau Jawa mempunyai banyak potensi wisata menawan, antara lain seperti Lembah Songgoriti, Pasar Malam, Wisata Wana, Wisata Selecta, Wisata Desa, Jawa Timur Park, Wisata Bangunan Kuno, dan Wisata Agro.

Wisata petik apel langsung dari pohon sebagai salah satu andalan wisata Agro di Kota Batu dapat ditemui di wilayah Desa Punten, Desa Bumiaji, & kawasan wisata Kusuma Agro. Kondisi geografis Kota Batu yang dikelilingi dengan pegunungan sangat cocok untuk berwisata alam.

Bagi wisatawan yang ingin melepaskan kepenatan ataupun be-refreshing dapat melakukan aktifitas berkemah sekaligus mengunjungi air terjun Coban Rais ataupun Coban Talun yang setiap saat memiliki perkemahan sendiri-sendiri. Bagi yang ingin merasakan aliran air panas alami yang bersumber dari Gunung Arjuna dapat bermandi di Pemandian Air Panas Cangar ataupun Pemandian Air Panas Songgoriti.

Kategori kota:

lanjutan tag...

Komentar kota terakhir:

  • My Home*354*, Yektiono (tamu) tulis 7 tahun yang lalu:
    Tidak sengaja anaku kukuh firdaus menanyakan hal mbahnya(bpk subaid)maka caba saya buka diinternet yang behungan dengan nama subait. Ternyata masih ada file mengenai bapak dan masjid almaun. Saya juga menceritakan mengenai bapak baid pernah bekerja membangun rumah sakit ulin di banjarmasin.
  • Trading 15 Menit, Sansibar (tamu) tulis 7 tahun yang lalu:
    TRADING CEPAT 15 MENIT , Bimbingan Trading Options yang sebenarnya. ada pelatihan Reguler dan Pelatihan Online
  • Kota Batu, Hammer Thor tulis 8 tahun yang lalu:
    Kota yang indah. Agen Hammer of Thor kota Batu. Bisa COD. Kontak HP/WA/SMS. 0823.3331.3612
  • mushola wahyun ameliatul riskayah, Unita Safaati tulis 9 tahun yang lalu:
    pembangun mushola wahyun ameliatul riskayah
  • Museum Satwa, Unita Safaati tulis 9 tahun yang lalu:
    pembangun satwa sawati
lanjutan komentar...
Kota Batu pada peta.

Foto kota terakhir:

lanjutan foto...